Sunday, October 26, 2014

Ini Daftar Nama Menteri-Menteri "Kabinet Kerja" Jokowi-JK






Hari ini, Minggu 26 Oktober 2014 sekitar pukul 17.17 WIB Presiden Joko Widodo didampingi Wakil Presiden Jusuf Kalla mengumumkan nama-nama menteri kabinet yang dinamakan Kabinet Kerja.



Berikut nama-nama Menteri Kabinet Kerja yang diumumkan di Istana Negara (gak jadi di Tanjung Priok):



Menteri Sekretaris Negara: Pratikno (Rektor UGM)

Menteri Perhubungan : Ignatius Jonan (Dirut PTKAI)

Menteri Kelautan dan Perikanan : Susi Pujiastuti (Wirausahawati)

Menteri Pariwisata : Arief Yahya (Peraih Marketer Awards oh the year 2013)

Menteri ESDM : Sudirman Said

Menteri Dalam Negeri : Tjahjo Kumolo (Sekjen PDIP)

Menteri Luar Negeri : Retno Lestari Marsudi

Menteri Pertahanan: Ryamizard Ryacudu

Menteri Hukum dan HAM : Yasonna Laoly

Menkominfo : Rudiantara

Menko Perekonomian: Sofjan Djalil

Menteri BUMN : Rini Soemarno (Mantan Ketua Tim Transisi)

Menter Perindustrian : Saleh Husin

Menteri Perdagangan : Rahmat Gobel

Menteri Pertanian : Amran Sulaeman

Menteri Ketenagakerjaan : Hanif Dakhiri

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan : Siti Nurbaya

Menag : Lukman Hakim Saefudin

Menkes : Nila F. Moeloek

Menteri Sosial : Khofifah Indar Parawansa





... selengkapnya menyusul sebentar lagi update...











sumber : http://ift.tt/ZQlfYH

No comments:

Post a Comment