Berbagai kontroversi dan pengingkaran janji Presiden Joko Widodo (Jokowi) menjadi isu yang sangat hangat beberapa hari belakangan. Dari kabinet yang tak ramping, bagi-bagi kursi, pengangkatan Kejaksaan Agung dari politisi Nasdem, kenaikan harga BBM yang makin menyusahkan rakyat, sampai sikap 'tak acuh' atas tragedi terbunuhnya demonstran di Makassar yang menolak kenaikan BBM.
Kondisi nasional yang mencemaskan ini bahkan sampai mendapat kritikan dan masukan dari mantan Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono. (Baca: Baru Sebulan Negara Kacau, SBY Ingatkan Penguasa Tak Sewenang-wenang)
Atas kondisi nasional yang mencemaskan di usia pemerintahan Jokowi yang baru berumur sebulan ini, beredar petisi online "Turunkan Joko Widodo dari jabatan Presiden Indonesia" di website change.org. Sampai Senin pagi ini, Petisi yang dimobilisasi akun 'Rakyat Indonesia' ini telah mendapat dukungan 1.161 signature.
Diantara alasan Petisi Turunkan Jokowi ini adalah:
- Melakukan pelanggaran terhadap Konstitusi Republik Indonesia
- Tidak membela (pro) rakyat
- Menyengsarakan dan menindas rakyat
- Tidak dapat dipercaya dan semena-mena
sumber : http://ift.tt/1yyP51I
No comments:
Post a Comment